- pertama kali menggunakan dropbox, anda dapat melihat 2 buah folder awal yang bernama Photos dan Public serta sebuah file bernama getting statrted.rtf
- pada default folder dropbox anda dapat langsung meletakan file atau membuat folder untuk media penyimpanan di Dropbox, contoh buat folder bernama "Naim", dan letakan file pada folder tersebut.
- tak berapa lama folder beserta isinya akan langsung disingkronisasi. tunggu hingga proses singkronisasi selesai dengan lambang tanda centang warna hijau. jika mengecek pada halaman web interface akan terlihat juga status penambahan folder beserta filenya.
Sabtu, 08 Oktober 2011
Membuat Folder Personal di Dropbox
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar